Sholat Jumat Pertama Bersama Nabi

Kita mengenal hari jumat sebagai hari yang penuh berkah. Banyak sekali keutamaan dan keistimewaan di hari jumat. Salah satunya adalah Sholat Jumat yang diperintahkan untuk muslim laki-laki. Setelah selama ini melaksanakan sholat jumat tersebut, sudahkah  mengetahui bagaimana sejarah Sholat Jumat? Sebagian riwayat menyebutkan, kata Jumat berasal dari kata Jama’a yang berarti “berkumpul”, yaitu hari bertemunya … Read more

LAZ HARAPAN DHUAFA BANTEN 10 TAHUN DAMPINGI DISABILITAS

Menurut Health Organization (WHO) sekitar 15% persen dari total penduduk dunia merupakan penyandang disabilitas. Sedangkan 80% penyandang disabilitas tersebut tinggal di negara berkembang dan hidup di bawah garis kemiskinan. Penyandang Disabilitas di Indonesia sendiri berdasarkan data dari Pusat Data dan Informasi (PUSDATIN) dari Kementerian Sosial pada 2010 adalah 11.580.117 orang. Menjadi disabilitas nyatanya tidak menjadi … Read more

Pendidikan di Masa Pandemi; Ajak Orang tua dan Guru Berkolaborasi

Di tengah gejolak pandemi, Kemendikbud mengupayakan agar kegiatan pendidikan tidak berhenti. Demi menjaga keselamatan bersama, kegiatan belajar mengajar yang biasa dilakukan tatap muka kemudian dialihkan secara daring dengan kebijakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). PJJ yang diberlakukan semenjak bulan Maret 2020 mempercepat penggunaan teknologi dalam dunia pendidikan, masyarakat harus beradaptasi dengan teknologi sebagai sarana belajar secara … Read more

Meningkatkan Protokol Kesehatan di Desa, Laz Harfa Berikan Pelatihan Pembuatan Masker dan Disinfektan

Sampai saat ini kasus covid-19 masih mengalami peningkatan sehingga upaya pencegahannya masih harus dilakukan. Selain menjaga kesehatan tubuh, masyarakat juga terus dihimbau untuk tetap menerapkan 3M, yaitu mencuci tangan dengan sabun, menggunakan masker, dan menjaga Jarak. Tidak ada yang tau sudah sejauhmana penyebaran virus ini. Ukurannya yang sangat kecil menjadikannya tak mudah terdeteksi secara kasat … Read more

LAZ Harfa Ubah Perilaku BAB Sembarangan, 10.946 Jamban Terbangun dengan Kemandirian Warga

  Hingga saat ini, masalah sanitasi masih menjadi permasalahan pelik di dunia terlebih bagi mereka yang tidak berkecukupan secara ekonomi dan masyarakat yang tinggal di pedesaan karena kurangnya kesadaran. Masalah yang terdengar sepele bagi sebagian orang, nyatanya memiliki ancaman kematian yang cukup serius. Sanitasi yang buruk dapat menyebabkan berbagai penyakit seperti kolera, diare, disentri, hepatitis … Read more

Berbagi Bahagia di Minggu Ceria

  Mengapa Allah menciptakan Kesedihan jika Allah bisa mengubah semuanya menjadi kebahagiaan? Tidak ada yang tidak mungkin bagi Allah termasuk menghapus kesedihan dengan kebahagiaan, membuat seluruh umat manusia hanya beriman kepada Allah juga bukanlah hal yang sulit dilakukan, namun bukan begitu dunia diciptakan. Allah menciptakan dunia ini dengan berpasang-pasangan. Bahagia dengan kesedihan, kesempitan dengan kelapangan, … Read more

Berburu Pahala di Jumat Berkah

Allah menciptakan dengan sempurna segala sesuatu, tak ada satupun kekurangan pada segala ciptaannya, akan tetapi ada beberap hal yang Allah lebihkan diantara banyak ciptaannya. Seperti misalnya para Nabi, walaupun para Nabi dan Rasul berasal dari golongan manusia, namun Allah angkat derajat dan istimewakan mereka dibandingkan manusia pada umumnya. Begitu juga dengan tahun, bulan dan hari-hari. … Read more

Bantu Warga Mualaf Baduy Miliki Sumber Air Bersih dan MCK Layak

Sebelumnya para warga mualaf baduy harus menempuh jarak puluhan kilometer untuk mengambil air di saat musim kemarau, bila musim penghujan mereka bisa sedikit terbantu karena bisa menampung air hujan di ember atau sumur galian yan mereka buat. Apatah lagi untuk mereka berwudhu dan keperluan rumah tangga, sungguh sangat terbatas, melihat keadaan yang dialami oleh para … Read more