Dorong kesetaraan gender, disabilitas, dan inklusi sosial (GEDSI). LAZ Harfa Berkolaborasi Bersama Caritas Australia & DP2KBP3A Kabupaten Pandeglang.

Sahabat, LAZ Harfa turut ambil peran dalam mendorong kesetaraan gender, disabilitas, dan inklusi sosial (GEDSI). Untuk menurunkan kasus kekerasan dalam rumah tangga, serta kekerasan seksual pada anak & perempuan di wilayah kabupaten Pandeglang. Program ini bertujuan untuk mengintegrasikan program LAZ Harfa yang bekerjasama dengan Caritas Australia (CA) & DP2KBP3A kabupaten Pandeglang dalam meningkatkan penghargaan terhadap … Read more

Berantas BAB Sembarang, LAZ Harfa Bersama Caritas Australia (CA). Gencar Lakukan Pemicuan CLTS Di Berbagai Desa Dampingan Di Pandeglang – Banten

78 tahun sudah Indonesia merdeka. Akan tetapi, tidak semua masyarakat mendapatkan kemerdekaan yang semestinya, bahkan puluhan juta masyarakat indonesia masih melakukan BAB sembarangan. Di provinsi Banten, Tercatat hingga oktober 2023 sebanyak 240.402 keluarga masih buang air besar (BAB) sembarangan karena tak punya jamban yang layak. Sahabat, di sisi lain, praktik BAB sembarangan selain mencemari lingkungan … Read more

Peduli Kesehatan Lansia & Kelompok Rentan, LAZ Harfa Bersama Caritas Australia Hadirkan Layanan Kesehatan Gratis.

LAZ Harfa bersama Caritas Autralia (CA) terus berkomitmen untuk berbagi kebaikan kepada warga yang membutuhkan. Salah satu bentuk nyata dari komitmen ini adalah program Layanan kesehatan gratis untuk lansia & kelompok rentan yang telah sukses dilaksanakan pada tanggal 16 sseptember 2023 di Kp.Cinyurup, Desa. Manglid, Kec. Cibitung, Kab. Pandeglang – Banten. Alhamdulilah, sebanyak 47 lansia … Read more

LAZ Harfa Goes to Campus Edukasi Program Sanitasi Bersama Para Akademisi

Lembaga Amil Zakat Harapan Dhuafa (LAZ Harfa) melaksanakan kegiatan Goes to Campus sebagai upaya mendukung lembaga perguruan tinggi mendapatkan edukasi sanitasi masyarakat melalui Praktek Role Play Pendekatan Asset Based Community Development (ABCD). Kali ini bersama para mahasiswa dan akademisi Jurusan Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) Fakultas Dakwah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin Banten, Jumat (10/12). … Read more