Peringati Hari Maritim Nasional Tahun 2024, PT. Telkom Indonesia Gandeng LAZ Harfa Tanam 100 Rak Transplantasi Terumbu Karang di Pulau Tunda, Serang – Banten

Dalam rangka memperingati hari Maritim Nasional ke-60 tahun 2024, PT. Telkom Indonesia kembali menggandeng LAZ Harfa sebagai mitra program menanam 100 rak transplantasi terumbu karang di di kawasan Pulau Tunda, Desa Wargasara, Kecamatan Tirtayasa, Kabupaten Serang – Banten, Jumat (27/09/24). PT. Telkom Indonesia senantiasa berkomitmen untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat, dengan mengimplementasikan Program Tanggung Jawab … Read more

PT. Telkom Indonesia Lanjutkan Komitmen Konservasi Ekosistem Terumbu Karang di Kawasan Pulau Tunda, Serang – Banten.

Serang – PT. Telkom Indonesia secara konsisten jalankan program konservasi terumbu karang di kawasan perairan barat pulau Jawa, Banten, yang kali ini menjangkau kawasan Pulau Tunda, Desa Wargasara, Kecamatan Tirtayasa, Kabupaten Serang. Memasuki tahun ketiganya, PT. Telkom Indonesia Tbk, kembali menggandeng LAZ Harfa sebagai mitra program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), yang dalam hal … Read more