Baituzzakah Pertamina dan LAZ Harfa Ceremoni Peresmian Pembangunan Mushola Al-Hidayah

Baituzzakah Pertamina (Bazma) bersama LAZ Harapan Dhuafa resmikan pembangunan Mushola Al-Hidayah, Kampung Undur Kaung, Desa Margamulya, Kecamatan Cileles, Kab. Lebak-Banten. (12/11/2022) Dilakukan secara simbolis, peresmian dihadiri langsung oleh Ketua Pelaksana Harian Bazma, Komarudin beserta rombongan, Mamak Jamaksari selaku Direktur Program dan Kemitraan LAZ Harfa, Agus bakhtiar, S, Ip, selaku Camat Cileles, Yasir Arapat, S. Pd. … Read more

Kerjasama Bareng PT SGPJB, LAZ Harfa Berikan Pembinaan Guru Honorer Yayasan Hidayatul Umah

Lembaga Amil Zakat Harapan Dhuafa (LAZ Harfa) bersama PT Shenhua Guohua Pembangkitan Jawa Bali (PT SGPJB) melaksanakan kegiatan Pembinaan untuk Guru Honorer di Yayasan Hidayatul Umah di Desa Terate yang merupakan Desa Harapan binaan LAZ Harfa kolaborasi PT SGPJB di Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang – Banten. Kamis (27/01/2022) Kegiatan tersebut dilakukan atas kolaborasi bersama PT … Read more

LAZ Harfa Berikan Pelatihan Membuat Makanan Bergizi dari Daun Kelor

Salah satu upaya untuk meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat adalah dengan memerhatikan tingkat kesehatannya. Kebutuhan serta pemenuhan gizi yang seimbang tentunya membutuhkan edukasi yang cukup dan merata terutama untuk masyarakat di pelosok, sebab konsumsi makanan menjadi salah satu penentu kesehatan yang utama. LAZ Harapan Dhuafa berupaya memberikan pendampingan melalui program Desa Harapan  kepada masyarakat Kp. Nyalindung, … Read more

Tingkatkan Ekonomi, Warga Desa Sudimanik Produksi Bandrek

Ekonomi kreatif menjadi modal yang bisa dimiliki setiap warga desa dalam memaksimalkan potensi yang dimiliki untuk memperoleh penghasilan. Industri rumahanan menjadi pilihan bagi ibu-ibu warga Desa Sudimanik Kec.Cibaliung. Didampingi LAZ Harapan Dhuafa dan Kepala Desa, ibu-ibu Desa Sudimanik melakukan produksi bandrek. Kegiatan ini mendapatkan dukungan penuh dari Kepala Desa dengan menyediakan lahan untuk proses pembuatan, … Read more

Kembangkan Potensi Kampung Mualaf Baduy, LAZ Harfa Gelar Sosialisasi Program

Setelah sebelumnya pembangunan musola mualaf baduy telah berhasil diselesaikan, https://retizen.republika.co.id/posts/12977/tidak-banyak-tau-inilah-wujud-mushala-al-barakah-yang-baru-diresmikan-untuk-warga-mualaf-baduy kini Kampung Mualaf Baduy yang letaknya di Kp. Sampang Pendeuy, Desa Gunung Anteun Kec. Cimarga Kab. Lebak Banten, perlahan telah menjalankan program pengajian rutin mingguan di mushola tersebut sekaligus mendapatkan materi tentang keagamaan. Atas berhasilnya program keagamaan tersebut, LAZ Harapan Dhufa bersama IZI (Inisiasi Zakat Indonesia), … Read more

Masyarakat Sukamulya Lebak Merdeka dari Buang Air Besar Sembarangan

Setelah dilakukan pendampingan oleh Mandiri Amal Insani bersama LAZ Harfa, akhirnya Kp. Sukamulya, Ds. Margamulya Kecamatan Cileles Kabupaten Lebak Provinsi Banten dideklarasikan sebagai kampung Bebas Buang Air Besar Sembarangan (BABS)/Open Defecation Free (ODF) pada Sabtu (14/8). Mamak Jamaksari, Direktur Program dan Kemitraan LAZ Harfa menuturkan dalam sambutannya bahwa Deklarasi Henteu Ngising Sembarangan atau Open Defecation … Read more

IBU INI SELAMA 45 TAHUN BELUM PERNAH BAB DI JAMBAN

Diusianya yang sudah 45 tahun ini, Ibu Niah baru merasakan buang air besar (BAB) di jamban. Selama 45 tahun itu beliau dan hampir semua warga di desanya buang air besar di kebun, sawah, dan ladang. Jika malam pun, Ibu Niah harus membangunkan suaminya untuk menemaninya buang air besar ke kebun. Namun, alhamdulillah kini hal tersebut … Read more

Masyarakat Kampung Bulakan Pandeglang Deklarasikan “Henteu Ngising Sembarangan”

BAB Sembarangan masih menjadi kebiasaan di lingkungan masyarakat. Data UNICEF menyebutkan bahwa Indonesia menjadi negara kedua yang sering BAB Sembarangan. Bagi sebagian orang, BAB di Jamban adalah hal yang biasa, tapi tidak bagi masyarakat pelosok desa khususnya masyarakat Kampung Bulakan.   Biasanya masyarakat kampung bulakan BAB di hutan, kebun-kebun, semak-semak, akar pohon dan tempat-tempat yang … Read more