Ditengah Wabah Covid-19, Penyintas Banjir Lebak Masih Bersemangat Bangun Jembatan

LEBAK – Puluhan warga dari kampung Kondang, Seah dan sekitarnya bersama para relawan yang tergabung dari beberapa lembaga, yaitu Harfa Rescue Indonesia, Rumah Amal Salman, dan Vertical Rescue Indonesia bersatu padu dalam gotong royong untuk pembangunan jembatan gantung di Desa Cipanas, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Lebak. Menurut Endang Sukendar selaku kepala desa Cipanas. Kp. Kondang adalah … Read more

RUMAH QUR’AN ANAK UNTUK PENYINTAS BANJIR DI LEBAK

Kesedihan dan segala nestapa akibat banjir bandang Lebak, seharusnya tidak menjadikan anak-anak mengubur impiannya. Syifa (8) hingga saat ini masih terus bersemangat untuk menggapai cita-citanya menjadi seorang ustadzah, Ia tak melupakan kewajibannya untuk tetap belajar Al Qur’an dan rutin mengikuti Rumah Qur’an Anak, walau tempat tinggalnya kini telah habis terbawa arus banjir dan jarak untuk … Read more

Peringati Hari Santri Nasional, LAZ Harfa Berikan Bantuan Pangan dan Al Qur’an Untuk Para Santri

Hari Santri Nasional diperingati setiap tanggal 22 Oktober, tujuannya yaitu untuk meneladankan semangat jihad seperti yang digelorakan oleh para ulama dalam menjaga persatuan Indonesia dan perdamaian dunia. Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional tersebut, LAZ Harfa (Harapan Dhuafa) memberikan bantuan pangan dan Al Qur’an kepada para santri di Pondok Pesantren Raudhatul Atfal, dan Masjid Taklim … Read more