ImageWakaf Sawah Dukung Kemandirian Pangan
Image

Wakaf Sawah Dukung Kemandirian Pangan

Rp 47.811 terkumpul dari Rp 1.000.000.000
4 Donasi 5 bulan, 27 hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Wakaf berbeda dengan sedekah yang memberikan manfaat sesaat, Wakaf dapat memberikan manfaat yang konsisten dan berkelanjutan. Sehingga Wakaf termasuk Sedekah Jariyah atau Sedekah yang mengalir dan Pahalanya Insya Allah terus mengalir. 

“Dari Abu Hurairah radhiyallahu‘anhu, sesungguhnya Rasulullah SAW bersabda: Apabila anak Adam meninggal dunia, maka putuslah segala amal perbuatanya, kecuali tiga hal: sedekah jariyah, ilmu yang dimanfaatkan, dan anak saleh yang mendoakan orang tuanya.” 

(HR. Muslim)

Wakaf dilakukan dengan cara membeli lahan yang potensial dan nantinya akan dikelola oleh petani atau kelompok petani desa dampingan Harapan Dhuafa. Lahan wakaf ini akan digunakan secara produktif dan memberikan manfaat sosial dan ekonomi kepada penerima manfaat (Mauquf’alaih) Keluarga petani, Pesantren dan masyarakat dhuafa. 

Ironisnya di Negeri Agraris ini masih banyak petani yang kehidupannya jauh dari sejahtera. Karena mereka masih kesulitan untuk membeli pupuk dan harga penjualan gabah yang semakin menurun setiap tahunnya. Sedangkan harga beras dipasaran terus mengalami kenaikan. 

Kakek Iyas (68 Thn) salah satu petani di Desa Kiarapayung Kec. Cibitung Kab. Pandeglang harus bertahan hidup dengan bertani. Kakek Iyas seringkali kesulitan untuk  mendapatkan pupuk subsidi dan obat-obatan untuk tanaman padinya. Jangankan untuk membeli pupuk yang non-subsidi, untuk kebutuhan kakek Iyas dan keluarga pun masih belum tercukupi. Karena kakek Iyas hanya berpenghasilan Rp 200.000/Bulan. Sedangkan kakek Iyas juga harus membiayai sekolah cucunya. 

Kakek Iyas pun seringkali tidak mempunyai biaya untuk bertani setelah panen, 

“Pernah saya gak punya uang untuk mulai bertani, mau minjem uang juga susah. Buat kebutuhan sehari-hari juga susah, Jadi saya sama keluarga cuma bisa makan nasi dikasih garem aja” - Kakek Iyas 68 Tahun.

Sahabat, Mari wujudkan Wakaf Sawah untuk mendukung ketahanan pangan dengan cara : 

 

  1. Klik Wakaf Sekarang
  2. Masukkan Nominal atau Pilih Nominal yang Tersedia
  3. Pilih Metode Pembayaran (Shopeepay, Go-Pay/Mandiri/BSM/BCA/Internet Banking lainnya)
  4. Transfer Sesuai dengan Nominal yang Tercantum Beserta Kode Uniknya

 

 

 

  • May, 9 2024

    Campaign is published

Mai5 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.542
Hamba Allah5 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 15.645
Mohamad Fatehi6 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.906
Wenny sandra islamiati7 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.718

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Yuk jadi Kawan Zakat dan berikan manfaat!

Doa-doa orang baik (2)

Mai5 bulan yang lalu
Semoga selalu diberi keberkahan 🤲
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Mohamad Fatehi6 bulan yang lalu
Semoga bermanfa'at... Aamiin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close